Mobil Mitsubishi L300 Terbaru

Sekilas Tentang Mobil Patwal

Selain enam mobil di atas, ada berbagai jenis mobil lainnya yang sering digunakan sebagai mobil dinas Polri terbaru. Mobil Patwal menjadi salah satunya. Mobil ini sering digunakan ketika ada kegiatan pengawalan. Kini mobil ini diperbaharui desainnya dari segi warna dan garis panah. Dibalut nuansa putih biru, kini mobil Patwal tampil lebih elegan dan berwibawa.

Sekedar informasi, mobil sedan Patwal dibekali dengan mesin bertenaga 2.488 cc. Mesin tersebut mampu menghasilkan tenaga hingga 187 tk pada putaran 6.000 rpm dan torsi maksimum hingga 252 Nm pada 4.000 rpm.

Wuling Alvez (Launching Februari 2023)

Harga mulai dari Rp 209 juta sampai 295 juta

Wuling Alvez resmi dirilis pada event Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023 lalu. Mobil Cina dengan segmen Sport Utility Vehicle (SUV) hadir dengan tiga varian: SE, CE, EX.

Mobil SUV ini mengadopsi mesin tanpa turbo, dimana mesin yang digunakan sudah Euro 4 berkubikasi 1.485 cc naturally aspirated, inline-4 cylinder, DVVT, DOHC yang dikombinasikan dengan pilihan transmisi otomatis CVT untuk varian EX dan CE. Sementara Alvez SE cuma tersedia dalam transmisi manual 6-percepatan.

Hasilnya, kombinasi mesin dan transmisi Alvez tersebut diklaim mampu menghasilkan tenaga maksimal 105 hp pada 5.800 rpm serta torsi puncak di angka 143 Nm pada putaran mesin 4.000-4.600 rpm.

Berikut harga Wuling Alvez setelah peluncuran :

Toyota Yaris Cross (Launching Juni 2023)

Toyota Yaris Cross 2023 resmi diapasarkan pada 13 Juni 2023 kemarin. Soal spesifikasi sendiri, kelebihan Yaris Cross adalah punya versi hybrid. Mesinnya menggunakan kode 2NR-VEX dengan kapasitas 1.500 cc hybrid yang pakai konfigurasi 4-silinder. Kemudian untuk baterai yang dipakai berjenis lithium-ion.

Lalu bicara fitur, tersedia panoramic glassroof, jok elektrik untuk pengemudi, wireless charger, hingga power back door with kick sensor. Tentunya ini jadi modal penting untuk melawan kompetitor yang sudah eksis lebih dulu seperti Honda HR-V dan Hyundai Creta.

Toyota Yaris Cross 2023 dibagi dalam 6 varian. Di mana untuk yang pakai mesin bensin memiliki 4 varian dan mesin hybrid ada 2 varian. Khusus untuk versi bensin yang termurah dijual Rp 351 juta (OTR Jakarta) untuk Yaris Cross 1.5 G MT.

Sementara yang termahal Rp 417 juta khusus varian Yaris Cross 1.5 S CVT with GR Parts Aero Package. Sementara untuk harga Yaris Cross Hybrid, mulai Rp 440,6 juta. Banderol tersebut jauh lebih murah dibanding kompetitor yaitu Honda HR-V Turbo RS yang dijual hingga Rp 529,9 juta. Hanya saja memang dari sisi teknologi agak berbeda, karena Toyota mengandalkan hybrid di Yaris Cross. Kalau Honda mengedepankan mesin turbo di HR-V RS.

Berikut daftar harga Yaris Cross 2023 on the road untuk wilayah Jakarta:

Mobil dinas Polri terbaru terbagi tidak berdasarkan pada kedudukan atau pangkat dari anggota Polri tersebut saja. Jika OtoFriends perna memperhatikan, ketika unit Polisi sedang bertugas, jenis mobil yang digunakan bisa berbeda-beda. Hal tersebut karena tugas para polisi juga terbagi menjadi beberapa bagian. Disesuaikan dengan fungsi dan pangkat anggota Polri, lantas seperti apa pilihan mobil dinas Polri terbaru? Berikut Otoklix rangkum informasinya lengkap dengan spesifikasinya.

Baca juga: Knalpot Racing Mobil Diperbolehkan Polisi, Ini Aturannya

Jenis Mobil Dinas Polri Terbaru

Perlu diketahui, tugas unit Polri terbagi atas beberapa bagian, mulai dari menjaga lalu lintas, melakukan penangkapan pelanggaran, mengejar penjahat, hingga melakukan patroli dan pengamanan. Berikut beberapa jenis mobil dinas Polri terbaru yang biasa digunakan:

Mitsubishi Galant V6

Sama halnya dengan mobil Mitsubishi Lancer Ex, mobil Mitsubishi Galant V6 juga sering digunakan para anggota Polri yang bertugas untuk melakukan patroli. Namun biasanya, mobil Mitsubishi Galant V6 ini lebih sering digunakan untuk kegiatan operasional kepolisian. Sekedar informasi, mobil Mitsubishi Galant V6 ini memiliki kapasitas mesin 2.498 cc dengan 6 silinder mesin 24 katup. Tenaga yang dikeluarkan mampu mencapai 167 hp pada 5.750 rpm.

Sering terlihat di jalanan, mobil dinas Polri terbaru satu ini sering digunakan untuk melakukan pengawalan dan patroli jalan raya. Mobil Mazda 6 ini di dibekali mesin berkapasitas 2.488 cc dan bisa menghasilkan tenaga hingga 194 ps pada putaran 6.000 RPM.

Toyota All New Agya dan All New Ayla Gen-2 (Launching Maret 2023)

All New Toyota Agya dan Daihatsu Ayla rilios di Indonesia pada pada Bulan Maret 2023. Kedua model ini menggunakan platform baru, yakni sama dengan yang digunakan Raize dan Rocky: WA-VE 3 silinder.

Bagaimana dengan torsi dan tenaganya? Ternyata sama persis dengan Raize. Toyota Agya Gen-2 menggendong mesin berkode WA-VE 3-silinder dengan kubikasi 1.200 cc. Jantung pacu ini memiliki tenaga 88 PS di 6.000 rpm dan torsi maksimal 113 Nm pada 4.500 rpm.

Di atas kertas, mesin WA-VE ini lebih besar torsinya dibanding mesin Agya Gen-1 yaitu 2NR-VE. Selain itu, pastinya dari sisi ramah lingkungan punya emisi gas buang lebih baik. Penggunaan mesin yang sama dengan Rocky dan Raize, juga seharusnya menjadikan ongkos produksi dari Agya Gen-2 lebih murah.

Selain itu Toyota juga membagi dua segmen untuk Agya Gen-2 ini. Di mana Agya E dan G masuk segmen LCGC. Sementara Agya GR Sport sudah naik kelas ke city car. Berikut daftar harga Toyota Agya terbaru:

1.2 E M/T (Spot Order*) Rp 167.900.000

1.2 G M/T Rp 175.400.000

1.2 G CVT Rp  191.400.000

1.2 GR Sport M/T Rp 237.500.000

1.2 GR Sport CVT Rp 253.500.000

Pada All new Daihatsu Ayla terbaru, dijual mulai Rp 134 juta untuk varian 1.0 M MT. Sementara varian termahalnya tembus Rp 189,9 juta untuk varian 1.2 R CVT ADS.

Mitsubishi Xpander Hybrid

Xpander Hybrid siap meluncur 2023

Kehadiran Mitsubishi Xpander Hybrid pada 2023 sebenarnya sudah bocor sejak 2020. Informasi ini diperoleh lewat slide presentasi Mitsubishi Motor Corporation (MMC) saat mengungkapkan rencana jangka menengah mereka. Di sana jelas tertulis, bahwa Xpander berteknologi hibrida siap dipasarkan pada akhir tahun ini.

Walau demikian, soal spesifikasi belum ada informasi lebih lanjut. Prediksi kami, Xpander Hybrid bakal menggunakan mesin berteknologi e-Power dari Nissan. Hal ini dimungkinkan, lantaran Nissan dan Mitsubishi memang punya aliansi, terbukti dari kehadiran Livina yang berbasis Xpander. Maka dari itu, bukan tidak mungkin Livina dan Xpander terbaru yang meluncur nanti dapat mesin hybrid e-Power.

Kalau benar, maka rasa berkendara Xpander Hybrid bakal mirip mobil listrik, lantaran roda digerakkan langsung oleh motor elektrik. Sementara mesin bensinnya cuma berfungsi sebagai generator untuk isi ulang baterai.

Mitsubishi XFC / Mitsubishi Xforce

Mobil terbaru tahun 2023 berikutnya yang bakal masuk Indonesia adalah Mitsubsihi XFC produksi massal. Mobil berjenis crossover compact SUV ini telah diperkenalkan secara global dalam versi concept utuk pertama kalinya di Vietnam Motor Show 2022, yang diselenggarakan pada 26 Oktober silam.

Kabar Mitsubishi XFC akan diperkenalkan di Indonesia, semakin jelas. Apalagi pemesanan terkait Mitsubishi XFC sudah dibuka Sejak 31 Mei 2023. Informasi ini kami dapatkan dari laman dan sosial media resmi pabrikan tiga berlian di Indonesia. Mereka menyebutnya sebagai “The New SUV Coming in Full Force”, model ini adalah Mitsubishi XFC yang rilis di GIIAS 2023 nanti.

Informasi terbaru yang kami terima dari para sales Mitsubishi, nama XFC versi massal adalah Mitsubishi Xforce. Segmen yang disasar oleh mobil ini adalah SUV ringkas 1.500 cc seperti Honda HR-V, Hyundai Creta, hingga Toyota Yaris Cross.

Bicara kelebihan Mitsubishi Xforce, antara lain desain yang futuristik dengan ground clearance 222 mm.  serta kehadiran interior dengan speaker premium dari Yamaha. Istimewa bukan?

mobil listrik KIA EV9 akan hadir di GIIAS 2023

Kia juga memiliki mobil terbaru tahun 2023 yaitu EV9. Ini merupakan SUV listrik dengan bodi bongsor yang muat 7-orang. Kabar kehadirannya di Indonesia, diinformasikan lewat akun Instagram resmi @kia_indonesia.

“Di event GIIAS 2023, Kia akan memperkenalkan mobil listrik terbaru yang memiliki desain & fitur futuristik,” beber akun tersebut.

Tidak disebutkan memang nama mobilnya, namun dari siluet yang ada di video, tampak jelas bahwa itu Kia EV9. Salah satu kelebihan mobil listrik asal Korea Selatan ini bisa menempuh jarak hingga 541 Km dari kondisi baterai penuh. Kemudian punya fitur ultra fast charging 800 volt yang memungkinan isi ulang baterai cuma 15 menit dan mobil bisa diajak berkenadara 239 Km.

Maxus MIFA 9, MPV listrik dari Cina

Mobil baru yang meluncur di GIIAS 2023 selanjutnya adalah Maxus MIFA 9. Ini merupakan mobil listrik bergaya MPV. Sekilas tampilannya mirip Toyota Alphard.

Kelebihan Maxus MIFA 9, punya kapasitas baterai besar mencapai 90 kW yang bisa membawa mobil melaju hingga jarak 530 Km. Lalu untuk performa motor elektriknya bisa meraih torsi puncak 350 Nm dan tenaga maksimal 244 PS. Sementara untuk jarak tempuhnya dari kondisi baterai penuh, bisa melaju sejauh 530 Km.

Maxus sendiri merupakan merek Cina yang masuk Indonesia di bawah naungan Indomobil.

Toyota Vios dan Hyundai Elantra

Mobil dinas Polri terbaru selanjutnya adalah mobil Toyota Vios dan Hyundai Elantra yang sering digunakan sebagai PJR. PJR merupakan merupakan singkatan dari mobil patroli jalan raya. Mobil ini digunakan sebagai mobil patroli karena memiliki keunggulan irit bahan bakar. Tidak hanya itu, kedua mobil ini juga memiliki ciri khasnya tersendiri sehingga dengan desain khas mobil dinas Polri terbaru, mobil Toyota Vios dan Hyundai Elantra mampu dikenal oleh masyarakat sebagai mobil dinas Polri terbaru Indonesia.

Baca juga: 5 Mobil Polisi Indonesia untuk Patroli dengan Performa Mesin Kencang

Beralih ke mobil selanjutnya yaitu Ford Focus yang biasa digunakan untuk melakukan pengamanan obyek vital kepolisian. Mobil ini memiliki kapasitas mesin mumpuni yaitu DURATEC HE dengan kapasitas 2 liter yang mampu menghasilkan tenaga maksimal hingga 145 ps dengan torsi 185Nm.

Beralih dari mobil dinas Polri terbaru berjenis sedan, kini kita beralih ke mobil Polri dengan dimensi yang sedikit lebih besar, yaitu Ford Ranger. Mobil ini biasanya digunakan anggota Polri untuk mengangkut motor atau mobil yang terkena razia. Menariknya, mobil ini dilengkapi dengan kapasitas mesin 2.500 cc Duratorq TDI SOHC, hingga bisa menghasilkan tenaga 165 hp dan torsi 308 Nm.